
Syaikh Abdullah bin Muhammad Najib Sirajuddin al-Husaini rahimahullah adalah seorang ulama yang terkenal dengan kewaliannya. Beliau adalah seorang ulama fiqh, sufi, mufassir, muhaddits, dilahirkan pada tahun 1342H dalam keluarga yang shalih lagi mulia. Beliau meninggal di Halab / Aleppo, Syria pada tahun 1422H. Beliau banyak meninggalkan karangan, antara yang masyhur adalah kitab yang membicarakan tentang ketinggian pribadi dan akhlak Junjungan Nabi shallaAllahu `alaihi wa sallam yang berjodol “Sayyiduna Muhammad Rasulullah shallaAllahu `alaihi wa sallam, syamaailuhul hamiidah wa khishaaluhul majiidah.” Kalau dulu, faqir pernah berkongsi satu kisah mimpi bertemu dengan Junjungan Nabi shallaAllahu `alaihi wa sallam yang dipetik dari kitab Tadzkiratul Waa`idhziin karya Mawlana Muhammad Ja’far al-Quraisy al-Hanafi, kali ini faqir nukilkan kisah sama yang dipetik daripada karya agung Syaikh Abdullah Sirajuddin ini.

Mudah-mudahan kita dijadikan Allah umat Muhammad yang dibanggakan oleh Junjungan Nabi shallaAllahu `alaihi wa sallam, bukan sekadar umat yang berbangga dengan nabinya.

, Terimakasih telah mengunjungi Keimanan.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com, pasang iklan gratis Iklans.com dan join di komunitas Topoin.com.