Peristiwa

Aidil Fitri 1426

Di penghujung Ramadhan sudah kita berada, lagi 2 hari menjelanglah Aidil Fitri, hari kembali ke fitrah asal kejadian manusia. Apa dia asal fitrah manusia ? Fitrah manusia itu putih bersih diumpamakan Junjungan s.a.w. bak kain putih. Malangnya kain putih tersebut menjadi kotor akibat hawa nafsu dan godaan Iblis terkutuk. Maka ibadah dalam bulan Ramadhan, di mana Iblis dan syetan dirantai, hanya tinggal hawa nafsu manusia yang juga disuruh kekang melalui puasa dan banyak beribadah, diharap dapat membersihkan diri kembali ke fitrah asal kejadian. Mereka-mereka yang berjaya menjalani proses pembersihan ini, akan menjadi orang yang bertaqwa, orang yang bersih jiwanya daripada godaan nafsu dan syetan. Inilah orang yang berhak untuk berhari raya dengan penuh kegembiraan dan kesyukuran. Mudah-mudahan kita tergolong dalam kalangan mereka-mereka ini, aamiiin.

, Terimakasih telah mengunjungi Keimanan.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com, pasang iklan gratis Iklans.com dan join di komunitas Topoin.com.

Most Popular

To Top